Islam Agama Fitrah


Islam agama yang sesuai dengan fitrah manusia, membawa manfaat yang tepat dalam hidup manusia khususnya dan alam semesta pada umumnya. Allah memerintahkan, hadapkan wajahmu wahai Muhammad dan pengikutnya dan tetaplah berpegang teguh kepada agama yang telah disyariatkan
Allah untukmu, yaitu agama islam ya ng sesuai dengan fitrah manusia, fitrah Allah termasuk beriman kepada ke-Esaan Allah, tidak ada yang bisa menggantikan, mengubah agama-Nya yaitu agama yang mengantarkan manusia menuju jalan yang lurus, jalan yang memberikan keselamatan dunia dan akhirat,  tetapi kebanyakan manusia tidak mengerti,  agama yang engkau perintahkan wahai Muhammad, adalah yang benar bukan yang lain. Namun di akhir-akhir ini, (2018) banyak sekali orang-orang yang muncul mendustakan agama yang Fitrah itu, dan orang-orang tersebut termasuk: pejabat yang korupsi, orang yang dikenal sebagai pemeluk agama Islam yang taat (manipulasi ONH pelaksanaan jamaah haji dan umrah) dan orang yang terpandang  dalam masyarakat (dengan alasan tidak tahu syariah), semuanya itu dikarenakan: hati, mata, kuping mereka sakit, dikuasai setan,  dipengaruhi setan.

فَأَقِمْ وَجْهَكَ لِلدِّينِ حَنِيفًا  ۚ  فِطْرَتَ اللَّهِ الَّتِى فَطَرَ النَّاسَ عَلَيْهَا  ۚ  لَا تَبْدِيلَ لِخَلْقِ اللَّهِ  ۚ  ذٰلِكَ الدِّينُ الْقَيِّمُ وَلٰكِنَّ أَكْثَرَ النَّاسِ لَا يَعْلَمُونَ

Maka hadapkanlah wa jahmu dengan lurus kepada agama (Islam); (sesuai) fitrah Allah dise babkan Dia telah men ciptakan manusia menurut (fitrah) itu. Tidak ada perubahan pada ciptaan Al lah. (Itulah) agama yang lurus, tetapi kebanyakan manusia tidak mengeta hui, (Q.S. Ar-Rum (30): 30).

Bulan ramadhan adalah bulan ketika Allah mengawali penurunan ayat-ayat Alquran yang sebagian penulis sejarah di tululisnya 17 Ramadhan hitungan tahun Hijriah, yaitu Quran surat 96 Al alaq ayat 1 sampai 5, yang selengkap nya oleh Allah ditujukan sebagai pe tunjuk, bagi manusia menuju jalan ke benaran, penjelasan terhadap petun juk Allah itu dan pembeda antara yang hak dan yang batil.

شَهْرُ رَمَضَانَ الَّذِىٓ أُنْزِلَ فِيهِ الْقُرْءَانُ هُدًى لِّلنَّاسِ وَبَيِّنٰتٍ مِّنَ الْهُدٰى وَالْفُرْقَانِ  ۚ  

Bulan Ramadan adalah (bulan) yang di dalamnya diturunkan Al-Qur 'an, sebagai petunjuk bagi manusia dan penjela san-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang benar dan yang batil)... (Q.S. Al-Baqarah (2): 185).

Semoga bermanfaat.

Komentar